Russo Brothers selaku sutradara Avengers mengumumkan bahwa proses syuting Avangers 4 sudah selesai. Pengumuman yang juga berisi sebuah foto berwarna biru itu diunggah ke akun Twitter mereka.
#wrapped,"tulis Russo lewat akun Twitternya. 13 Oktober 2018.
Namun ternyata foto berwarna biru muda dengan cahaya terang itu menjadi sorotan para penggemar. Banyak yang penasaran dengan maksud foto itu.
Bahkan tak sedikit dari mereka mencoba memecahkan teka-teki itu.
Apa ini peti mati Steve Rogers? "tanya seorang fans
Silver Surfer? Quantum Realm?"tanya fans lainnya.
Jadi menurut kalian aku akan menatapi gambar ini berjam-jam mengalisa setial detailnya, baca teori fans tentang arti di baliknya.
ya, kalian benar, "kata fans yang lainnya.
"Kami butuh penjelasan segera, tanpa teka=teki " ujan fans lainnya.
ini bukan kali pertama Russo Brothers membuat teka-teki untuk para penggemar. Mereka memang sering membuat fans penasaran dengan proyek film Avengers.LIHAT JUGA :
Hingga kini, Russo Brother belum memberikan pernyataan resmi terkait judul Avengers 4.Film Avengers 4 disebut sebagai film terakhir untuk chris Evans sebagai Captain America.
0 Comments